Jumat, 13 Februari 2009

bola voli

Pada tahun 1985,William C Morgan,seorang direktur YMCA diHolyke,massachustesmenemukan sebuah permainan bernama mintanette dalam usahanya memenuhi keinginan para pengusahalokal yang menganggap permainan bola basket terlalu menghabiskan tenaga dan kurang menyenangkan.Permainan aslinya dahulu menggunakan bola yang terbut dari karet bagian dalam bola basket.Peraturan awalna membebaskan berapapun jumlah pemain dalam satu tim pada tahun 1896 nama permainan itu di ubah oleh ALFRED T.HALSTEAD,yang setelah menyaksikan permainan ini,menganggap bahwa bola voli sesuai menjdi nama permainan ini mengingat ciri permainan ini yang dimainkan dengan melambungkan bola sebelum bola tersebut menyentuh tanah(volleying).
Aturan permainan dari bola voli adalah:
1.jika pihak musuh bisa memasukan bola kedalam daerah kita,maka kita kehilangan bola dan musuh mendapat nilai
2.Service yang kita lakukan harus bisa melewati net dan masuk ke daerah musuh.Jika tidak musuhpun akan mendapat nilai.

TEKNIK BOLA VOLI
1.SERVICE
Service ada beberapa macam diantaranya:
a.service atas
service atas adalah service dengan awalan melemparkan bola keatas seperlunya,kemudian server melompat untuk memukul bola dengan ayunan tangan dari atas.
b.service bawah
service bawah adalah service dengan awalan bola berada ditangan yang tidak memukul bola dengan ayunan tangan dari bawah.
c.service mengapung
service mengapung adalah service atas dengan awalan dan cara memukul yang hampir sama awalan service mengapung adalah melemparkan bola keatas,namun tidak terlalu tinggi dari kepala.Tangan yang akan memukul bola bersiap didekat bola dengan ayunan yang sangat pendek.
YANG DIPERLUKAN DALAM SERVICE:
-Sikap badan dan pandangan
-Lambung keatas harus sesuai dengan kebutuhan
-Saat kapan harus memukul bola

2.PASSING
Passing bawah
-Sikap badan jongkok,lutut agak ditekuk
-Tangan dirapatkan,satu dengan yang lain dirapatkan
-Gerakan tangan disesuaikan dengankeras lemahnya kecepatan bola
passing atas
-sikap badan jongkok,lutut agak ditekuk
-badan sedikit condong kemuka,siku ditekuk jari-jari terbuka membentuk lengkungan setengah bola.
-ibu jari dan jari saling berdekatan membentuk segitiga.
-penyentuhan pada semua jari-jari menggerakannya meluruskan kedua tangan.

SMASH
Dengan membentuk serangan pukulan yang keras waktu bola diatas jaring.untuk dimasukan ke daerah lawan.Untuk melakukannya dengan baik memperhatikan faktor-faktor berikut.Awalan,tolakan,pukulan,dan pendaratan.
Latihan teknik smash tanpa awalan:
a.posisi seperti melangkah
b.Bola dilambungkan dengan kedua belah tangan
c.Tangan siap memukul
d.Tangan diayunkan kearah bola
e.mengenai bola dengan tangan terlajur lurus diatas kepala
f.Sikap tangan sewaktu mengenai bola,tangan memegang bola seperti menaungi.

MEMBENDUNG(bloking)
Dengan daya upaya didekat jaring untuk mencoba menahan atau menghalangi bola yang datang dari daerah lawan.
Sikap memblok yang benar adalah:
a.Jongkok,bersiap untuk melompat
b.Lompat denag kedua tangan dan lurus keatas
c.Saat mendapat,hendaknya langsung menyingkir dan memberi kesempatan pada kawan satu regu untuk bergantian memblok.


tema :sport
nama:-indra friyatno
-suud fauzi






Free Blog Content

Tidak ada komentar:

Posting Komentar